Keluhan : Konektor terbakar
Kerusakan umum : Tidak nyala, mati total, saat dinyalakan lampu power kedip, power lemah, kadang tidak kuat beban banyak, suka restar sendiri, tidak ada tegangang output, Primary Switching PWM rusak, Primary – Secondary Regulator tidak stabil, no power
Spesifikasi :
- Brand : Corsair
- Fully Modular
- Form factor : ATX
- 1000 Watt
- Input voltage : 100-240 VAC
Corsair HX1000i-1000Watt merupakan sebuah Power Supply yang memiliki banyak fitur canggih dengan daya maksimum 1000 Watt. Secara fisik alat yang memiliki fungsi utama mengubah arus listrik AC menjadi DC ini memiliki desain yang kokoh . Yang menarik pada Power Supply yang satu ini Corsair melengkapinya dengan sebuah Fan atau kipas berukuran 140 mm berteknologi Zero RPM Fan Mode technology yang akan bekerja dengan optimal mendinginkan perangkat tanpa ada kebisingan sama sekali seolah Fan tidak berputar.
Tipe lain : Corsair HX850 (CP-9020032-NA)-850W, Corsair HX650 (CP-9020030-NA)-650W, Corsair HX850i-850W, Corsair HX750 (CP-9020031-NA)-750W, Corsair HX750i-750W